#JadiKompeten
Bersama-sama wujudkan
SDM unggul dan berkualitas
demi #jadikompeten

Visi Lembaga
Sebagai lembaga pelatihan dengan personil yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan YME, berkarakter, dan kompeten sesuai dengan bidang keahliannya.

Misi Lembaga
- Melahirkan lulusan yang beriman dan bertaqwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa.
- Melahirkan lulusan kompeten, mandiri, dan berjiwa wirausaha.
- Melahirkan lulusan yang sesuai dengan kebutuhan stake holder.

Tujuan
Peserta pelatihan mampu menguasai aspek keterampilan, pengetahuan, dan sikap pada kursus dan pelatihan yang nantinya digunakan ketika berada di Dunia Industri, Dunia Usaha, maupun Dunia Kerja (IDUKA)
Sejarah LPK Merdika
1989
Awal Berdiri
Politeknik Merdika berdiri di Jl. D.I Pandjaitan, Kota Madiun dengan kejuruan pertama yaitu Elektronika.
1996
Pindah Lokasi
Politeknik Merdika pindah lokasi di Jl.Kapten Tendean No.43, Kota Madiun.
2000
Program Kejuruan Baru
Politeknik Merdika membuka program kejuruan baru yaitu Audio dan Video.
2004
Program Kejuruan Baru
Politeknik Merdika membuka program kejuruan baru yaitu Teknisi Handphone.
2006
Perubahan Nama
Politeknik Merdika berubah nama menjadi LPK/LKP Merdika.
2010
Program Kejuruan Baru
LPK/LKP Merdika membuka program kejuruan baru yaitu Teknisi Komputer.
2013
Program Kejuruan Baru
LPK/LKP Merdika membuka program kejuruan baru yaitu Komputer Aplikasi Perkantoran.
2019
Program Kejuruan Baru
LPK/LKP Merdika membuka program kejuruan baru yaitu Desain Grafis menggunakan aplikasi Adobe Photoshop dan CorelDraw.
2020
Program Kejuruan Baru
LPK/LKP Merdika membuka program kejuruan baru yaitu Digital Marketing.
2021-Sekarang
2021-Sekarang
LPK/LKP memiliki 4 program kejuruan dan 3 program teratas telah terakreditasi LA-LPK, yaitu:
1. Komputer Aplikasi Perkantoran.
2. Desain Grafis.
3. Digital Marketing.
4. Teknisi Handphone.
Struktur LPK Merdika

Akreditasi

Program Komputer Aplikasi Perkantoran

Program Desain Grafis

Program Digital Marketing
Izin Operasional

Dinas Pendidikan Kota Madiun

Dinas Tenaga Kerja Kota Madiun

Nomor Induk Berusaha

AHU Kemenkumham

Turut Serta Melaksanakan Program PKK dan PKW Kemendikbudristek
LPK Merdika dari Tahun ke Tahun

Foto Gedung | 2007

Praktik Merakit Televisi | 2008

Praktik Teknisi Handphone | 2009

Pelatihan Elektronika | 2010

Praktik Teknisi Handphone | 2011

Kunjungan Dinas | 2011

Pelatihan Teknik Elektronika | 2013

Foto Gedung | 2014

Pembelajaran Program Komputer Aplikasi Perkantoran | 2015

Pembelajaran Komputer Aplikasi Perkantoran | 2015

Foto Gedung | 2017

Praktik Teknisi Handphone | 2018

Pembelajaran Program Komputer Aplikasi Perkantoran | 2019

Kunjungan Satgas COVID Kota Madiun | 2020

Pembukaan Program Kecakapan Wirausaha (PKW) Teknisi Handphone | 2020
